Menu

Bikin Makan Siang Makin Happy, Ini Resep Telur Puyuh Saus Padang yang Sat Set dan Yummy, Si Kecil Pasti Suka Moms!

07 Desember 2023 08:35 WIB
Bikin Makan Siang Makin Happy, Ini Resep Telur Puyuh Saus Padang yang Sat Set dan Yummy, Si Kecil Pasti Suka Moms!

Brokoli Telur Puyuh (Sumber/Sajian Sedap)

HerStory, Jakarta —

Telur puyuh adalah kesukaan banyak orang karena sangat mudah untuk diolah menjadi berbagai masakan namun rasanya selalu lezat dan tak pernah salah.

Mulai dari hidangan penutup, lauk pauk, bahkan hingga hidangan utama telur puyuh kerap ditemukan dan menjadi bahan utama dari menu tersebut.

Jika Moms ingin membuat kreasi tak biasa dari telur satu ini, simak yuk resep telur puyuh saus padang yang menggoyang lidah dan cocok untuk menu makan malam!

Bahan-bahan:

  • 10-12 butir telur puyuh (telur puyuh yang telah direbus dan dikupas).
  • 2 lembar daun jeruk.
  • 2 batang serai, memarkan bagian putihnya.
  • 2 lembar daun salam.
  • 400 ml santan kental.
  • 2 sendok makan minyak untuk menumis.
  • Garam secukupnya.

Bahan Bumbu Rendang:

  • 5 buah cabai merah (sesuaikan dengan tingkat kepedasan yang diinginkan).
  • 4 buah cabai rawit (opsional, jika ingin lebih pedas).
  • 6 siung bawang merah.
  • 4 siung bawang putih.
  • 2 cm jahe.
  • 2 cm lengkuas.
  • 1 cm kunyit (atau 1 sendok teh bubuk kunyit).
  • 2 batang serai, bagian putihnya saja.
  • 1 sendok teh ketumbar bubuk.
  • 1 sendok teh gula merah (atau gula pasir).

Baca Juga: Resep Telur Puyuh Bumbu Cabai, Bikinnya Simpel Banget Moms, Cuma Butuh Sedikit Bumbu!

Baca Juga: Sehat dan Murah, Ini Resep Kacang Panjang Tempe yang Cocok Jadi Menu Sahur dan Buka Puasa, Moms Wajib Coba Deh!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Azka Elfriza