Menu

5 Tips yang Moms dan Dads Harus Tahu agar Si Kecil Tumbuh Jadi Anak Cerdas dan Pastinya Percaya Diri!

26 Desember 2023 21:00 WIB
5 Tips yang Moms dan Dads Harus Tahu agar Si Kecil Tumbuh Jadi Anak Cerdas dan Pastinya Percaya Diri!

Ilustrasi ibu dan anak belajar huruf alphabet. (parenting.firstcry.com/Edited by Herstory)

4. Boleh memberikan kritik, tapi harus membangun

Moms, tak apa-apa jika kamu dan Dads ingin memberikan kritik pada anak. Tapi hal ini harus dilakukan secara hati-hati karena bisa melukai harga diri anak.

Caranya kamu bisa dengan mengoreksi apa kesalahan yang dilakukan si kecil, lalu memberitahu hal benarnya agar kedepannya tak lagi melakukan kesalahan.

5. Menempatkan diri jadi sahabat anak

Moms dan Dads bisa mengajarkan persahabatan sejak kecil, caranya dengan orangtua membangun hubungan positif bersama anak agar seperti sahabat, sehingga si kecil bisa selalu percaya diri.

Baca Juga: Pengaruhi Tumbuh Kembang Si Kecil, Ini 5 Tips yang Wajib Diketahui Agar Anak Makin Cerdas dan Percaya Diri, Apa Saja Sih?

Baca Juga: Tips Pola Asuh agar Bikin Anak Jadi Cerdas, Jangan Lupa untuk Terus Asah Otaknya Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan