Menu

30 Nama Bayi Laki-laki Bahasa Bali, Terkesan Agung dan Keren Banget Moms!

08 Januari 2024 00:30 WIB
30 Nama Bayi Laki-laki Bahasa Bali, Terkesan Agung dan Keren Banget Moms!

Bayi belajar merangkak. (Freepik/edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Di negara yang kaya akan budaya ini, tradisi dan spiritualitas bersatupadu dalam pemilihan nama bayi dengan bahasa Bali yang terbaik untuk anak laki-laki.

Jika Moms masih bingung memilih nama untuk si kecil, simak yuk beberapa pilihan yang bisa kamu pakai untuk si kecil!

1. Abipraya: rencana, kehendak

2. Adhyaya: pelajaran

3. Aiswaryan: kewibawaan

4. Amerta: hidup

5. Asta: tangan, delapan

6. Balindra: raja Bali

7. Barata: laki-laki terbaik

8. Basudewa: nama lain Dewa Krisna

9. Bhadyoga: orang yang kaya

10. Candrakumara: putra rembulan

11. Catra: payung kebesaran raja

12. Chakradhar: Dewa Wisnu

13. Chakshu: mata

14. Chandresh: raja bulan

15. Dananjaya: penuh berkah, nama lain Arjuna

Baca Juga: 30 Nama Bayi laki-laki Modern Bermakna Panjang Umur, Cocok Banget untuk Si Kecil Moms!

Baca Juga: Rekomendasi Nama Bayi Terinspirasi dari Lagu Taylor Swift, Cantik dan Indah Banget Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.