Menu

Hobi Main Golf Tapi Ujungnya Sering Nyeri Bahu? Beauty Harus Tahu Nih Cara Menanganinya Nih....

14 Januari 2024 13:30 WIB
Hobi Main Golf Tapi Ujungnya Sering Nyeri Bahu? Beauty Harus Tahu Nih Cara Menanganinya Nih....

Ilustrasi olahraga golf (Freepik/viarprodesign)

2. Ice (kompres dingin)

Gunakan kain atau benda lunak dingin, lalu taruh di area nyeri bahu untuk mengurangi nyerinya, Beauty.

3. Compression (menekan)

Untuk meredakan nyeri di bagian bahu, kamu bisa menggunakan kain atau perban untuk mencegah pembengkakan semakin membesar.

Melakukan latihan peregangan otot sebelum berolahraga juga sebaiknya dilakukan untuk mencegah terjadinya adanya cedera pada bahu. Jika nyeri bahu mulai terasa, hindari lakukan aktivitas fisik berat pada bahu terlebih dahulu agar nyeri tidak bertambah parah, namun jangan sepenuhnya berhenti menggunakan bahu karena bisa menghambat proses penyembuhan.

Setelah itu pencegahan nyeri bahu bisa juga dilakukan dengan menjaga agar postur tubuh tidak berubah dan semakin memburuk, yaitu dengan menjaga posisi tulang belakang tetap tegak. Ini dikarenakan postur tubuh yang buruk diketahui dapat meningkatkan risiko setiap orang dalam mengalami nyeri bahu.

Baca Juga: Maksimalkan Performa Main Para Pecinta Golf, Golf House Hadirkan Koleksi Clubs Terbaru XXIO 13 di Indonesia, Cuss Langsung Serbu!

Baca Juga: Hadirkan 59 Merek Terkemuka, MST Golf Arena Akhirnya Hadir di Indonesia, Beauty Intip Yuk Lokasinya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan