Menu

Hari Valentine Sudah di Depan Mata, Beauty Cusss Cari Tahu 10 Ide Hadiah untuk Pasanganmu, Gak Perlu Ribet yang Penting Berkesan!

26 Januari 2024 14:55 WIB
Hari Valentine Sudah di Depan Mata, Beauty Cusss Cari Tahu 10 Ide Hadiah untuk Pasanganmu, Gak Perlu Ribet yang Penting Berkesan!

Ilustrasi sepasang kekasih yang merayakan Hari Valentine (Unsplash/Freestocks.org)

7. Kacamata hitam

Cowokmu senang tampil stylish? Kacamata hitam bisa menjadi satu hadiah yang berguna untuknya. Tak perlu yang mahal-mahal, saat ini sudah banyak kacamata hitam dengan harga terjangkau tetapi tetap keren.

8. Buku

Kalau cowok kamu suka membaca, buku bisa menjadi salah satu ide hadiah paling mudah dan tepat. Tapi, pastikan kamu membeli buku yang sesuai dengan minat dan hobinya, seperti buku tentang sejarah, novel, atau buku olahraga.

9. Mouse gaming

Pacar kamu gamers? Mouse gaming bisa menjadi ide hadiah valentine paling sempurna untuknya. Dengan cara ini kamu juga sudah menunjukan dukungan akan hobinya.

Jika kamu tidak terlalu memahami tentang mouse gaming, pastikan untuk melihat berbagai review terlebih dahulu.

Baca Juga: Cocok untuk Ide Kado Suami, Ferragamo Red Leather Wanginya Sensual dan Elegan Banget!

Baca Juga: Bisa Jadi Ide Kado Buat Anak, Yuk Kepoin Neon Swatch yang Punya Desain Ikonik dan Warna Ceria

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan