Menu

Gak Cuma Lembapkan Kulit, Ini 3 Rekomendasi Handbody untuk Hilangkan Bekas Luka, Kamu Mau Coba yang Mana Nih?

30 Januari 2024 14:50 WIB
Gak Cuma Lembapkan Kulit, Ini 3 Rekomendasi Handbody untuk Hilangkan Bekas Luka, Kamu Mau Coba yang Mana Nih?

Ilustrasi kaki. (pinterest/freepik)

HerStory, Jakarta —

Memiliki kulit mulus dan bersih dari bekas luka ataupun belang tentu saja menjadi impian para wanita. Biasanya, untuk menyamarkan warna kulit yang tak merata para wanita akan memakai handbody yang juga berguna untuk melembapkan kulit.

Untungnya, hal tersebut juga berpengaruh untuk menghilangkan bekas luka terlebih jika ada gerakan pada tempat yang inigin mendapatkan perawatan lebih.

Melansir Medical News Today, ada handbody untuk menghilangkan bekas luka mengandung bahan yang dapat merawat jaringan parut dan membantu mengembalikan tampilan dan nuansa alami kulit lho Beauty!

Namun, tentu saja kamu juga harus memperhatikan kandungan di dalamnya apakah bisa memicu alergi tertentu pada kulitmu ya!

Penasaaran gak sih ada apa saja? Simak yuk ulasannya!

LOOLOO Asiatica Brightening Serum

Rekomendasi produk pertama adalah LOOLOO Asiatica Brightening Serum yang mengandung bahan utama dari ekstrak mulberry dan licorice yang bekerja sebagai "booster" untuk mempercepat perbaikan pigmentasi warna kulit.

Gak cuma itu saja, bahkan LOOLOO Asiatica Brightening Serum juga memiliki kandungan vitamin E, centella asiatica, dan grape seed oil yang juara untuk memperbaiki tekstur kulit lho!

Baca Juga: Terasa Dehidrasi? Dokter Ungkap Tips Jaga Kelembapan Kulit saat Puasa, Ternyata Semudah Ini?!

Baca Juga: Rekomendasi Body Scrub yang Bisa Angkat Kulit Mati di Kulit, Auto Benih deh Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan