Menu

Rekomendasi Tema Dekorasi Rumah yang Bisa Kamu Jadikan Desain Interior di Tempat Tinggal Kamu, Mulai dari Alam hingga Bohemian!

05 Februari 2024 14:55 WIB
Rekomendasi Tema Dekorasi Rumah yang Bisa Kamu Jadikan Desain Interior di Tempat Tinggal Kamu, Mulai dari Alam hingga Bohemian!

Design interior rumah minimalis (Dekoruma/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Beauty, kamu pasti menyadari jika rumah kamu merupakan tempat ternyaman untuk kembali pulang. Berkaitan dengan itu, penting sekali untuk membuatnya nyaman dan terlihat seperti apa yang kamu inginkan.

Soal tema dekorasi rumah, kamu suka yang seperti apa Beauty. Cobalah untuk sesuaikan dekorasi rumah dengan kepribadian kamu agar setiap berada di rumah kamu bisa selalu merasa nyaman.

Daripada bingung, cusss intip 5 rekomendas tema dekorasi rumah dari Times of India yang bisa kamu coba aplikasikan ke rumahmu!

5. Alam

Kamu bisa memadukan warna-warna alami, bahan organik, cahaya alami dengan tambahan elemen kamu akan membuat rumah kamu tampak bernuansa keindahan alam.

4. Bohemia

Untuk kamu yang memiliki jiwa bebas dan bersemangat, sangat cocok untuk menerapkan tema bohemian di rumah kamu. Itu karena perpaduan antara tanaman, dekorasi, estetika, dan tekstil membuatnya sangat indah. Selain itu kamu pun bisa gunakan dekorasi tak konvensional sehingga memberikan kesan tanpa beban.

3. Eklektik

Memadukan beberapa haya, era, dan tekstur, kamu bisa mencoba gaya eklektik di rumah kamu. Jika kamu memilih gaya ini, makan tempat tinggal kamu akan terlihat modern tapi ada kesan vintage, berani, halus, dan menciptakan ruang personal untuk kamu.

Baca Juga: Rekomendasi Lampu untuk Tiap Ruangan dari WiZ Smart Lighting, Tersedia 16 Juta Pilihan Warna

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan