Menu

21 Menu Masakan untuk Buka Puasa Selama Seminggu, Dijamin Gak Bosan dari Senin samapai Minggu Moms!

15 Maret 2024 19:37 WIB
21 Menu Masakan untuk Buka Puasa Selama Seminggu, Dijamin Gak Bosan dari Senin samapai Minggu Moms!

Ilustrasi berbuka puasa. (pinterest/freepik)

HerStory, Jakarta —

Moms, pernah gak kamu merasa bingung mau masak apa? Apalagi sekarang di bulan Ramadan kamu harus menyiapkan menu sahur dan berbuka untuk keluarga.

Banyak Moms yang saat belanja harian masih bingung tentang menu apa yang akan dimasak. Untuk menghindari hal tersebut, sebaiknya Moms memiliki perencanaan menu harian selama seminggu untuk menyiapkan menu berbuka puasa.

Berkaitan dengan itulah Herstory akan merokomendasikan 21 menu masakan untuk Senin sampai Minggu agar gak bingung lagi, cusss simak menunya seperti dikutip dari Instagram Masaktv

1. Senin

Moms bisa masak capcay sapi, ayam bakar simpel, dan tahu isi sebagai pelengkapnya.

2. Selasa

Coba sajikan brokoli tumis shitake, kulit tahu isi ayam, dan bola bola tempe.

3. Rabu

Moms seperti tumis kangkung, sarden tumis saus padang, dan tahu walik enak disajikan di hari Rabu.

4. Kamis

Moms yuk coba masak sundubu jiggae. dakkochi, dan yachae twigim di hari Kamis.

5. Jumat

Sata Jumat tiba, Moms bisa masak pacar sayur, telur dadar barenda, dan tempe mendoan.

Baca Juga: 7 Resep Masakan Sehari hari untuk Seminggu, Dari Tempe hingga Daging Ada Semua Moms, PakSu Auto Senang Nih!

Baca Juga: 7 Resep Makanan Simpel untuk Seminggu, dari Daging hingga Sayuran Ada Semua Moms, Dijamin Gak Bikin Bosan!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan