Menu

Manfaatkan Waktu Sebelum Sahur untuk Ibadah, Simak Yuk Beauty Niat Salat Tahajud 2 Rakaat

18 Maret 2024 06:15 WIB
Manfaatkan Waktu Sebelum Sahur untuk Ibadah, Simak Yuk Beauty Niat Salat Tahajud 2 Rakaat

Suami istri salat berjamaah (iStock/Edited by HerStory)

Tata cara sholat tahajud 2 rakat

  1. Membaca niat sholat tahajud
  2. Mengucapkan takbir
  3. Membaca doa Iftitah
  4. Membaca Al-Fatihah
  5. Membaca surah pendek di Al Quran
  6. Rukuk dan membaca doa rukuk
  7. I’tidal dan membaca doa i’tidal
  8. Sujud pertama dan membaca doa sujud
  9. Duduk di antara 2 sujud dan membaca doanya
  10. Sujud kedua dan membaca doa sujud
  11. Berdiri kembali untuk melanjutkan ke rakaat kedua
  12. Kembali berdiri, lalu membaca Al-Fatihah
  13. Membaca surah pendek di Al Quran
  14. Rukuk dan membaca doa rukuk
  15. I’tidal dan membaca doa i’tidal
  16. Sujud pertama dan membaca doa sujud
  17. Duduk di antara 2 sujud dan membaca doanya
  18. Sujud kedua dan membaca doa sujud
  19. Tahiyat akhir dan membaca doa tahiyat akhir
  20. Gerakan salam
  21. Disunahkan untuk berdoa dan meminta apa saja kepada Allah SWT

Semoga informasi ini bermanfaat ya Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan