Menu

Waspada! Ini 4 Makanan yang 'Haram' Dikonsumsi Penderita Diabetes, Nomor 1 Jadi Favorit Banget Lho!

05 April 2024 18:40 WIB
Waspada! Ini 4 Makanan yang 'Haram' Dikonsumsi Penderita Diabetes, Nomor 1 Jadi Favorit Banget Lho!

Ilustrasi pasien diabetes sedang menyuntikkan insulin ke dalam tubuhnya (Freepik/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Moms tahu gak sih kalau penyakit kencing manis atau biasa disebut diabetes melitus adalah penyakit yang bisa muncul karena gaya hidup dan pola makan yang gak sehat lho!

Para penderita kencing manis perlu tahu sejumlah makanan yang dilarang untuk dikonsumsi agar tetap menjaga kesehatan dengan maksimal.

Dikutip dari laman WebMD melalui laman sindikasi konten suara.com, mengonsumsi kalori dan karbohidrat dalam jumlah besar bisa meningkatkan kadar gula darah dalam tubuh. 

Bila tak diperhatikan, maka kebiasaan ini bisa menjadi masalah yang serius bagi kesehatan tubuh, lho. Mau tahu apa saja makanan yang perlu dihindari penderita kencing manis? Simak ulasannya di bawah ini!

1. Daging merah

Ada sejumlah jenis daging merah yang perlu diperhatikan sebelum dikonsumsi, seperti daging sapi, domba, hingga babi. Selain itu, penderita kencing manis juga harus hindari olahan daging siap konsumsi, mulai dari hot dog, ham, dan produk lainnya. 

2. Karbohidrat putih

Menurut penelitian, karbohidrat 'putih' yang ada dalam pasta, nasi, dan roti putih dinilai tak mengandung gizi baik bagi tubuh. 

Karbohidrat 'putih' juga bisa meningkatkan gula darah, kadar kolestrol jahat, hingga penambahan berat badan. Kamu bisa menggantinya dengan karbohidrat gandum utuh, seperti pasta, roti gandum, nasi merah, dan quinoa.

Baca Juga: Tips Puasa Penderita Diabetes yang Wajib Dipahami, Jangan Sampai Disepelekan!

Baca Juga: Penderita Diabetes Pasti Girang! Ini Resep Sarapan Praktis dan Sehat, Wajib Banget Dicoba!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan