Menu

Sisa THR Masih Banyak? Ini 3 Rekomendasi Serum untuk Kulit Glowing dan Cerah, Wajib Coba saat Liburan, Dijamin Bikin Pangling Orang Kantor!

06 April 2024 14:52 WIB
Sisa THR Masih Banyak? Ini 3 Rekomendasi Serum untuk Kulit Glowing dan Cerah, Wajib Coba saat Liburan, Dijamin Bikin Pangling Orang Kantor!

Ilustrasi kulit glowing. (Pinterest/Freepik)

3. Haum C + Alpha

Serum lokal untuk mencerahkan wajah yang bisa kamu coba selanjutnya adalah Haum C + alpha serum. Dengan combo ingrdients dari vitamin C dan alpha arbutin, serum ini akan membantu mencerahkan kulit kusam, meratakan warna kulit, membantu menyamarkan flek hitam dan bekas jerawat.

Serum juga diperkaya dengan rainbow algae dan 9 hyaluronic acids, Haum serum bekerja sebagai antioksidan untuk mencegah kerusakan kulit dari paparan polusi, meningkatkan produksi kolagen, meningkatkan elastisitas kulit, dan memberikan hidrasi hingga lapisan kulit terdalam.

Oh iya, serum ini uga bisa digunakan untuk wanita dan pria, lho. Bisa lebih hemat skincare-an bareng pasangan.

Harga : Rp 178.000 (28 ml)

Itulah 3 rekomendasi brightening serum lokal yang bisa kamu coba. Wah, semakin bangga ya dengan produk-produk lokal Indonesia.

Baca Juga: Gak Cukup Perawatan dari Luar, Ini Tips Rawat Tubuh dari Dalam Agar Kulit Tetap Glowing dan Sehat, Buktikan Yuk!

Baca Juga: Mulai Rp20 Ribuan Aja, Ini Rekomendasi Serum Viva Ampuh Hempas Masalah Kulit, Jadi Solusi Praktis Jaman Now!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan