Menu

Rencana untuk Pulang ke Kampung Halaman? Beauty Harus Tahu Nih 5 Faktor Risiko Serangan Jantung saat Mudik

09 April 2024 21:55 WIB
Rencana untuk Pulang ke Kampung Halaman? Beauty Harus Tahu Nih 5 Faktor Risiko Serangan Jantung saat Mudik

Ilustrasi badan fit setelah mudik (Pexels/Oleksandr Pidvalnyi)

4. Obesitas

Kegemukan atau obesitas sering dikaitkan dengan tekanan darah tinggi, diabetes, tingginya kadar trigliserida, tinggi kolesterol jahat, serta rendahnya kolesterol baik. Nah, kondisi tersebut bisa berkontribusi seseorang alami serangan jantung.

5. Merokok

Beauty, rupanya kebiasaan merokok bisa tingkatkan risiko terjadinya serangan jantung. Itu karena zat kimia dalam rokok bisa rusak pembuluh darah dan picu serangan jantung. Maka dari itu kamu harus hindari merokok setelah berbuka maupun sahur. Selain itu hindari mengendarai mobil sendirian. Pastikan kamu memiliki  teman perjalanan.

Baca Juga: Dokter Spesialis Spill 6 Tips Cegah Serangan Jantung saat Mudik, Penting Banget Istirahat Teratur!

Baca Juga: Lebaran Sudah di Depan, Tokopedia Spill 5 Tips Mudik yang Aman dan Nyaman, Apa Saja ya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan