Menu

Gak Perlu Diragukan! 3 Zodiak Ini Setia Banget dengan Pasangannya, Rela 'Jumpalitan' Demi Bisa Pertahankan Hubungan!

14 April 2024 23:40 WIB
Gak Perlu Diragukan! 3 Zodiak Ini Setia Banget dengan Pasangannya, Rela 'Jumpalitan' Demi Bisa Pertahankan Hubungan!

Ilustrasi pasangan setia (Shutterstock.com/g/whyframe)

Cancer

Biasanya zodiak ini dikenal sebagai sosok yang sangat peduli dan emosional terhadap pasangannya. Mereka sangat memperhatikan kesejahteraan pasangan mereka dan selalu siap memberikan dukungan emosional yang diperlukan.

Kesetiaannya kepada pasangan sudah tak perlu diragukan lagi karena jika mereka sudah mencintai seseorang, biasanya Cancer akan rela mengorbankan diri mereka sendiri demi orang tersebut.

Virgo

Dikenal sebagai sosok yang analitis dan praktis, Virgo sangat setia dan berkomitmen penuh dalam hubungannya terutama ketika mereka sudah mencintai seseorang.

Bahkan Virgo rela berkorban demi pasangan mereka lho karena Virgo selalu memegang teguh janji-janji suci dalam hubungan mereka.

Baca Juga: Lirik Lagu That's So True Milik Gracie Abrams yang Cocok untuk Luapkan Emosi dari Hubungan yang Rumit! Kamu Relate Banget Gak?

Baca Juga: Wajib Waspada! Ini 3 Zodiak Kasar dan Manipulatif dalam Hubungan, Semoga Pasangan Kamu Bukan Salah Satunya Ya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan