Babe Cabita dan Zulfati Indraloka (Instagram/fatiyw)
Ia sangat bersyukur masih bisa berdiri dengan kuat usai sang suami meninggalkannya. Meski begitu, tetap saja ada luka dalam dirinya usai kematian Babe Cabita.
"Kalau dibilang orang-orang kuat, alhamdulillah dikasih Allah kuat. Tapi luka kayak gini nggak akan sembuh," pungkasnya.
Seperti diketahui, Babe Cabita meninggal dunia pada 9 April 2024 diduga akibat penyakit anemia aplastik yang dideritanya.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.