Menu

Tiati Beauty, Ini Lho Penyebab Menstruasi Tak Lancar, Nomor 1 Paling Umum Terjadi

07 Mei 2024 22:50 WIB
Tiati Beauty, Ini Lho Penyebab Menstruasi Tak Lancar, Nomor 1 Paling Umum Terjadi

Ilustrasi darah menstruasi sedikit (Pexel/Cottonbro)

4. Olahraga terlalu banyak

Olahraga memang salah satu aktivitas yang diperlukan tubuh agar tetap terjaga kebugarannya. Namun dalam porsi terlalu banyak, justru hal ini bisa jadi penyebab haid tidak lancar yang tak terduga.

Hal ini karena ketika olahraga dilakukan secara berlebihan tubuh akan kehilangan cadangan lemak dengan cepat, yang membuat produksi hormon estrogen dan progesteron terhambat. Alhasil, haid jadi tak lancar.

5. Pengaruh penggunaan alat kontrasepsi

Salah satu alat kontrasepsi yang jadi penyebab haid tidak lancar adalah pil KB. Hal ini disebabkan karena pil ini mengandung hormon estrogen dan progestin, yang bisa mencegah ovarium melepaskan sel telur.

Biasanya, tidak lancarnya haid akan mulai terjadi setelah mengkonsumsi pil ini, dan berangsur kembali ke siklus semula setelah 5 atau 6 bulan.

Sumber: Suara.com

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan