Menu

Bantu Para Moms Jaga Pencernaan Anak, di Hari Kesehatan Pencernaan Sedunia, Bebelac Hadirkan Tummyversity dan Bebe Journey

25 Mei 2024 15:00 WIB
Bantu Para Moms Jaga Pencernaan Anak, di Hari Kesehatan Pencernaan Sedunia, Bebelac Hadirkan Tummyversity  dan Bebe Journey

Bebelac Digestive Week 2024 (Ida Umy Rasayidah/Herstory)

Ibu dari dua orang anak, Alsi Mega Marsha Tengker atau akrab disapa Caca Tengker dikenal sebagai adik dari artis Nagita Slavina mengungkapkan, “Sebagai seorang ibu, tentunya saya sangat memperhatikan pentingnya menjaga kesehatan pencernaan anak. Sebab, ketika pencernaan anakku terganggu, sering kali dia terlihat tidak fokus, sulit untuk berkonsentrasi, mood-nya juga jadi naik dan turun. Dengan dukungan dari Bebelac melalui nutrisi berkualitasnya dan seluruh tips serta kini ada tools yang sangat memudahkan motherhood journey ku, membuat aku sebagai seorang ibu merasa lebih tenang dengan kesehatan dan tumbuh kembang anak-anakku.”  

“Kami percaya bahwa pencernaan yang sehat merupakan kunci Anak Hebat, Oleh karena itu, kami akan terus berupaya mendukung dan mengingatkan para Ibu tentang pentingnya kesehatan pencernaan sebagai kunci kecerdasan anak. Kami berharap dengan inisiatif baru yang kami hadirkan ini dapat membantu meringankan perjalanan ibu dalam membesarkan Anak Hebat yang cerdas dan punya sosial emosional yang baik dengan memberikan dukungan nutrisi terbaik, pengalaman, tools, dan dukungan pengetahuan seputar kesehatan pencernaan,” tutup Anissa.

Baca Juga: Bisa Pantau Kesehatan Pencernaan Anak Lewat Monitoring Pup, Bebeclub Berikan Akses Termudah untuk Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan