Menu

Jadi Brand Ambassador Maybelline New York, Peggy Gou Bagikan Rekomendasi Produk Makeup yang Edgy dan Flawles

16 Juni 2024 19:40 WIB
Jadi Brand Ambassador Maybelline New York, Peggy Gou Bagikan Rekomendasi Produk Makeup yang Edgy dan Flawles

Maybelline New York mengumumkan Peggy Gou, seorang DJ dan produser kenamaan, resmi bergabung sebagai brand ambassador (istimewa)

4. Superstay Vinyl Ink shade ‘Saucy 65’

Rangkaian lipstik dengan hasil shiny, memiliki 30+ pilihan warna yang intens dengan pigmentasi tinggi yang ampuh menutup bibir gelap. Transferproof dan tahan lama hingga 16 jam!

Jika Beauty tertarik recreate look ala Peggy Gou kamu bisa semua produknya di toko resmi Maybelline Indonesia di toko kecantikan.

Baca Juga: Gandeng NINGNING aespa, Maybelline Gaungkan Semangat Anak Muda dan Kepercayaan Diri!

Baca Juga: Naomi Osaka Bersama Maybelline New York Ingatkan Para Beauty Pejuang Kesehatan Mental: You Are Not Alone Let's Be Brave Together

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan