Menu

Mungkin Enggak, Sih, Anak Muda Terserang Stroke? Ini Penjelasan Ilmiahnya!

12 Maret 2021 20:00 WIB
Mungkin Enggak, Sih, Anak Muda Terserang Stroke? Ini Penjelasan Ilmiahnya!

Ilustrasi orang sakit leher. (Indianexpress.com/ Getty Images)

Simpelnya banget, saat kita kena stroke itu, waktu otak berhenti dapat suplai oksigen karena aliran darah ke putus. Kok bisa? Kemungkinannya ada dua, ada pembuluh darah di otak yang bocor atau ada pembuluh darah yang mampet.

Bayangin, otak itu ibarat jadi sistem kendali pusat. Jadi, kalau ada bagian yang sel-selnya rusak otomatis badan kita akan langsung kena imbasnya!

Muka akan mati rasa dan mulut jadi mencong. Satu sisi tubuh jadi lemas seketika bahkan ngomong aja jadi susah, lho. Penyakits stroke memang menakutkan, apalagi buat remaja!

Nah, kalau salah seorang di sekitarmu terkena serangan stroke, kamu harus memberikannya pertolongan selama The Golden Hour yaitu dalam kurun satu jam setelah gejala muncul.

Dengan ini, kemungkinan besar seseorang akan tertolong karena dirimu. Yuk, kita terapkan pola hidup sehat agar terhindar serangan stroke di masa muda maupun tua nanti!

Baca Juga: Gak Kenal Usia, Stroke Ringan Bisa Dialami Anak-anak Muda, Yuk Kenali Ciri-cirnya Biar Lebih Waspada Beauty!

Baca Juga: Bisa Dialami Siapa Saja, Ini 6 Tanda Stroke Ringan yang Harus Diwaspadai Moms, Jangan Sekali-kali Sepelein Kalau Gak Mau Menyesal!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Dwi Krisna Juniarti

Artikel Pilihan