ilustrasi wanita memakai parfum (unsplash/edited by HerStory)
Cara kamu menyimpan parfum juga dapat mempengaruhi daya tahannya. Lebih baik simpan parfummu di tempat yang sejuk dan gelap, seperti lemari atau laci. Hindari menyimpan parfum di kamar mandi karena perubahan suhu dan kelembapan bisa mempengaruhi kualitas parfummu.
Untuk 'emergency touch-up', bawa miniatur parfum dalam tasmu. Ini akan berguna jika kamu merasa butuh menyegarkan aroma parfummu saat berada di luar rumah.
Mudahkan Beauty?
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.