Ilustrasi penggunaan toner pada kapas. (Freepik/Edited by HerStory)
"Cuci muka pakai air Aqua atau pakai toner dari NACl. Inget, ya. NACl bukan RL. Itu bisa banget jadi solusi kalau muka kamu lagi rewel atau sensitif," terang dr. Kamila Jaidi lewat unggahan TikTok.
Dokter yang juga pemilik H&H Skincare itu bahkan juga mengaku merekomendasikan penggunaan cairan infus para pasiennya. Dia menerangkan bahwa NACl bisa menjadi alternatif toner karena sama dengan cairan saline di tubuh.
"Kadang toner itu, terutama toner exfo, itu kandungannya cukup keras, bisa menggunakan cairan infus NACl, yang di mana sama dengan cairan saline yang ada di tubuh kita," katanya menjelaskan.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.
Share Artikel:
Lihat Sumber Artikel di Dewiku.com
Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Dewiku.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.