Menu

Mudah Diingat dan Simple Banget, Ini 30 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki Islami yang Rupawan! Moms Penasaran Gak?

08 Agustus 2024 01:04 WIB
Mudah Diingat dan Simple Banget, Ini 30 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki Islami yang Rupawan! Moms Penasaran Gak?

Tangan bayi. (Unsplash/Hu Chen)

HerStory, Jakarta —

Moms masih bingung mencari nama yang pas untuk si kecil? Mungkin beberapa referensi nama bayi laki-laki yang simple ini bisa banget kamu jadikan pilihan Moms!

Penasaran gak sih ada apa saja? Simak yuk ulasannya!

1. Aayan: Anugerah Tuhan

2. Abbas: Tegas, singa

3. Abdel: Hamba Allah

4. Abdullah: Hamba Allah

5. Adam: Manusia pertama, nabi

6. Adnan: Nama kakek Nabi Muhammad saw.

7. Ahmad: Yang terpuji, nama Nabi Muhammad saw.

8. Aiman: Orang yang percaya

9. Akbar: Agung, besar

10. Alif: Huruf pertama dalam alfabet Arab, melambangkan awal yang baik

11. Aqeel: Cerdas, pandai

12. Arfan: Berpengetahuan luas

13. Arsalan: Singa, pemberani

14. Azhar: Cerah, bersinar

15. Azka: Suci, bersih

Baca Juga: 50 Nama Bayi Laki-laki dari Dewa Yunani, Gagah dan Tampan Banget Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan