Menu

Pernah Bongkar Perselingkuhan Suami, Ira Nandha Pilih Maafkan, Kini Umumkan Hamil Anak Kedua!

05 September 2024 14:25 WIB
Pernah Bongkar Perselingkuhan Suami, Ira Nandha Pilih Maafkan, Kini Umumkan Hamil Anak Kedua!

Ira Nandha dan Elmer Syaherman (Instagram)

"MasyaAllah ????❤️ asikkk Kavi jadi abang, semoga iboook sekeluarga sehat dan bahagia Allah limpahkan keberkahan dan keselamatan untuk ibooook @iranndha ❤️," tutur seorang netizen.

"Selamat ibu kavi... Semoga sehat2, lancar sampai lahiran, semoga dgn hadirnya dedek kavi benar2 merubah semuanya menjadi lebih baik. Buat bapak kavi @elmersyaherman_ please jd lah suami & ayah yg bertanggung jawab," tutur netizen lainnya.

"Aaaa akhirnya ya Allahh,selamatt yaa ibukk❤️❤️," tutur netizen lainnya.

Baca Juga: Rujuk dengan Elmer, Ira Nandha Kini Umumkan Kehamilan Usai Dikhianati dan Diselingkuhi Suami

Baca Juga: Inara Rusli Kesal Dibandingkan dengan Ira Nandha Gegara Pola Asuhnya dengan Virgoun, Netter Auto Kena Damprat!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah