Menu

Cegah Malnutrisi Sejak Dini, Para Ahli Spill Semua Faktor yang Bikin Kekurangan Gizi, Moms dan Dads Wajib Tahu!

18 September 2024 15:45 WIB
Cegah Malnutrisi Sejak Dini, Para Ahli Spill Semua Faktor yang Bikin Kekurangan Gizi, Moms dan Dads Wajib Tahu!

Pekan Sadar Malnutrisi 2024 (Herstory/Ida Umy Rasyidah)

"Komposisi  dalam satu piring, dalam pedoman gizi seimbang ada 1/3 karbo, 1/3 sayur, lauk pauk 1/2 setengahnya nasi. Makan buah itu jumlahnya setengahnya sayur, itu adalah pedoman gizi yang paling sehat," tutur Dr. dr. Luciana B. Sutanto, MS, SpGK(K) – Presiden INA (Indonesian Nutrition Association/ Perhimpunan Nutrisi Indonesia).

Di sisi lain, dr. Ray pun mengingatkan Moms dan Dads bisa memfiltrasi informasi yang didapatkan entah secara langsung maupun melalui sosial media. Jangan langsung percaya, Moms dan Dads harus memastikan informasi itu merupakan fakta yang disampaikan oleh ahli.

"Bapak dan ibu sekarang ini banyak informasi yang hoaks penting untuk memfiltrasi informasi yang  benar,"

Sebagai pesan, dr. Ari pun berharap tak banyak lagi pernikahan dini karena di momen tersebut Moms dan Dads pasti belum menerima banyak informasi tentang bagaimana pemenuhan gizi sehingga berisiko bisa membuat masalah saat masa kehamilan, melahirkan, dan menyusui.

Baca Juga: Waspada Hambat Tumbuh Kembang Anak, Ini 3 Beban Malnutrisi yang Masih 'Diperangi' di Indonesia, Ada Apa Saja Sih?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah

Artikel Pilihan