Menu

Kok Bisa Ya...Ini Lho Deretan Zodiak Paling Malas Mandi Tapi Tetap Mempesona, Kamu Termasuk Gak?

08 Oktober 2024 03:30 WIB
Kok Bisa Ya...Ini Lho Deretan Zodiak Paling Malas Mandi Tapi Tetap Mempesona, Kamu Termasuk Gak?

Lambang zodiak (Replogle Globes)

3. Taurus

Zodiak satu ini malas banget mandi pagi. Paling mereka hanya akan mencuci muka dan menggosok gigi saja di pagi hari. Meski begitu, Taurus gak pernah khawatir kalau untuk urusan penampilan. Pasalnya Taurus gak terlihat seperti orang yang belum mandi. Ini karena mereka sudah cantik dan rajin pakai parfum.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Ida Umy Rasyidah