Menu

Pos Indonesia Apresiasi Gelaran Kartini HUMAS INDONESIA (KaHI) 2024 yang Dukung Pencapaian Wanita dalam Karier dan Pendidikan

10 Januari 2025 16:40 WIB
Pos Indonesia Apresiasi Gelaran Kartini HUMAS INDONESIA (KaHI) 2024 yang Dukung Pencapaian Wanita dalam Karier dan Pendidikan

Pos Indonesia (sumber: Warta Ekonomi)

Di sisi lain, jika ditinjau dari aspek edukasi, UMKM, dan teknologi Lily mengatakan ketiganya harus didorong karena memiliki potensi pengembangan yang sangat inovatif.

"Pemimpin yang visioner, berintegritas, dan peduli terhadap keberlanjutan serta keadilan dapat membawa kita menuju masa depan yang lebih baik," ucapnya tegas.

Di akhir sambutannya, Lily berharap ajang KaHI 2024 ini bukan menjadi wadah untuk bersaing tapi tempat untuk saling belajar hingga menciptakan wanita yang tangguh dan berdaya.

“Mudah-mudahan suara yang menginspirasi dan mewakili praktisi humas perempuan tangguh dan berdaya, bisa berdampak bagi Indonesia. Mari kita rayakan semangat kompetisi yang terjadi dalam ajang KaHI 2024,” pungkasnya.

Baca Juga: Jadi Lebih Mudah, Beauty Bisas Tranfer Uang Internasional Lewat Pos Indonesia

Baca Juga: Buktikan Kekuatan Wanita, Ini Kisah Sukses Susi Pudjiastuti Dirikan Susi Air Meski Hanya Lulusan Paket C

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Azka Elfriza