Menu

Kurangi Screen Time Anak, Ini 3 Ide Kegiatan Seru saat Ramadan yang Bisa Bikin Bonding! Moms Mau Coba?

07 Maret 2025 13:32 WIB
Kurangi Screen Time Anak, Ini 3 Ide Kegiatan Seru saat Ramadan yang Bisa Bikin Bonding! Moms Mau Coba?

Amara Cosmetics for Kids (Istimewa)

3. Ajak anak belajar makeup

Jika Moms memiliki anak perempuan, orang tua bisa mengajak anak untuk belajar makeup. Pasalnya, belajar makeup untuk anak perempuan memiliki banyak manfaat, di antaranya:

  • Belajar mengasah kreativitas anak
  • Bantu meningkatkan rasa percaya diri
  • Menciptakan core memori bahagia antara orang tua dan anak

Soal manfaat belajar makeup untuk anak ini juga dibenarkan Stella Octaviani, Brand Manager Amara Cosmetics for Kids, pelopor brand lokal makeup anak di Indonesia.

“Belajar makeup sejak dini bukan hanya soal penampilan, tapi juga menjadi wadah bagi anak untuk mengekspresikan diri, mengasah kreativitas, dan mengembangkan keterampilan seni melalui warna dan teknik aplikasi," tutur Stella.

Menambahkan manfaat makeup untuk anak, Stella Octaviani juga menjelaskan kalau anak bisa belajar soal belajar mencintai diri sendiri, “Dengan belajar makeup, anak dapat melatih koordinasi tangan dan mata, memahami estetika, serta membangun rasa percaya diri dalam mengekspresikan keunikan mereka sendiri.”

Jika Moms ingin mencari makeup anak, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar Si Kecil tetap aman dan terhindar dari alergi. Salah satunya adalah dengan memilih makeup yang memang diformulasikan untuk kulit Si Kecil dan terbuat dari bahan food grade.

“Orang tua perlu memilih makeup anak yang terbuat dari bahan food grade dan bebas alergen, jadi pastikan kandungannya bebas alkohol dan SLS,” tambah dr. Lanny Agustina Handoko, Research & Development Manager Amara Cosmetics for Kids.

dr. Lanny juga menambahkan untuk amannya, para orang tua bisa memilih makeup anak yang sudah berlabel BPOM. “Orang tua juga bisa memilih makeup anak yang sudah BPOM, seperti Amara Kids.”

Kabar baiknya, Amara Cosmetics for Kids baru saja meluncurkan makeup anak terbaru yang super menggemaskan, Amara Beauty Bag Makeup Kit Starry Sky dan Amara Magic Lip Crayon.

Amara Beauty Bag Makeup Kit Starry Sky merupakan all in one makeup kit yang terdiri dari compact powder, lip gloss dan blush on. Dengan tema “Starry Sky” yang menggemaskan, makeup kit ini akan membawa anak-anak ke dunia fantasi yang penuh warna dan keajaiban.

Selain itu, Si Kecil juga bisa berkreasi dengan Amara Magic Lip Crayon. Sesuai namanya, Amara Magic Lip Crayon merupakan lipstick 4 in 1 yang terdiri dari 3 shades lipstick dan 1 pelembap bibir. Lipstick lepas pasang dari Amara Kids ini memiliki 2 varian yaitu Pink Blossom dan Royal Purple. Kemasannya colorfull dan didesain mirip dengan crayon menggambar, sehingga bisa digunakan Si Kecil dengan mudah. Moms nggak perlu khawatir, Amara Magic Lip Crayon ini mengandung jojoba oil dan Vitamin E yang bisa bantu melembapkan bibir anak.

Baik Amara Beauty Bag Makeup Kit Starry Sky maupun Amara Magic Lip Crayon, keduanya sudah BPOM dan bisa digunakan oleh anak usia 3 sampai 14 tahun. Kemasannya yang penuh warna dan menarik juga bisa dijadikan hadiah untuk Si Kecil yang sudah bisa berpuasa full seharian!

Amara Beauty Bag Makeup Kit Starry Sky dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau yaitu Rp46.900, sedangkan Amara Magic Lip Crayon juga tak kalah menggiurkan, yaitu Rp30.500 per varian. Jangan khawatir, tersedia juga paket bundling yang bisa Moms hadiahkan untuk Si Kecil, tentunya dengan harga yang lebih hemat. Semua produk Amara Cosmetics for Kids bisa Moms dapatkan hanya di Shopee Mall dan TikTok Shop Purbasari Indonesia.

Moms, itulah beberapa ide seru kegiatan Ramadan untuk anak yang bisa dicoba bersama Si Kecil di rumah. Yuk isi waktu luang anak dengan kegiatan yang lebih menarik dan mengasah kreativitas, agar Si Kecil juga tak terus terpaku pada gadget. Selamat mencoba!

Baca Juga: Bisa Jadi Ide Quality Time Bareng Anak, Ini Sinopsis Film The Wild Robot, Ternyata Beri Pesan Tentang Ketulusan dan Persahabatan

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan