Menu

Moms Merapat! Rekomendasi Rangkaian Skincare Sukin yang Aman Bagi Ibu

23 Maret 2021 23:00 WIB
Moms Merapat! Rekomendasi Rangkaian Skincare Sukin yang Aman Bagi Ibu

Sukin Certifield Organic Rosehip Oil (Press Relase/Sukin)

Deodoran

Sukin meluncurkan produk deodoran yang unik tanpa kandungan alumunium. Hal ini disebabkan alumunium dalam deodoran dapat menghambat keluarnya keringat. Padahal keringat adalah hal yang normal dan merupakan cara tubuh mengeluarkan zat sisa atau racun dari dalam tubuh.

Deodoran ini juga mengandung bahan natural yang dapat mencegah bakteri penyebab bau badan. Deodoran ini juga gak mengandung paraben. Paraben adalah salah satu zat pengawet yang biasa digunakan pada produk kosmetik.

Sukin Certified Organic Rosehip Oil

Setelah menikah dan punya anak, munculnya strech mark gak bisa dihindari. Tetapi strech mark dapat diminimalisasi dan dipudarkan dengan produk skincare, salah satunya dengan Sukin Certified Organic Rosehip Oil.

Sukin Certified Organic Rosehip Oil merupakan minyak multifungsi dari 100% certified organic yang yang diproses secara cold-pressed dan dapat dioleskan ke seluruh tubuh. Produk ini termasuk kategori dry oil, sehingga mudah meresap, gak terasa lengket, dan melembapan.

Baca Juga: Jagonya Hempas Kulit Kusam, Ini Manfaat Skincare dengan Kandungan Susu yang Bisa Kamu Coba! Beneran Ampuh Gak Sih?

Baca Juga: Gak Cuma Tubuh yang Perlu Self-healing, Ini Rangkaian Skincare Holistik Terbaru, Xtracare: Ionic Skincare System Pertama di Dunia! Mau Coba?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: