Menu

Inspirasi 25 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki yang Artinya Tampan dan Cerdas

26 Maret 2021 07:00 WIB
Inspirasi 25 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki yang Artinya Tampan dan Cerdas

Potret bayi. (Pinterest/etsy.com)

14. Falah Amrullah Azzaky : Anak laki laki berhati suci, murni dan selalu taat akan perintah Allah serta pembawa keberuntungan bagi keluarganya

Falah : Sukses, Beruntung, Jaya

Amrullah : Perintah, titah Allah

Azzaky : Suci, murni

15. Sarfaraz Maqil Fawwaz : Raja bijaksana yang memiliki kecerdasan luar biasa dan suka akan ilmu pengetahuan

Sarfaraz : Raja, Pemimpin

Maqil : Pintar, Cerdas

Fawwaz : Kesentausaan Dan Suka Ilmu Pengetahuan

16. Adhitama Labib Kafeel : Anak laki-laki berwajah tampan, indah, dan memiliki keutamaan dalam bertanggung jawab dan juga sangat cerdas

Adhitama : Tampan, indah dan memiliki keutamaan

Labib : Sehat Akal Dan Cerdik

Kafeel : Bertanggung jawab

17. Rayyan Dzaki Makarim : Anak lelaki berwajah tampan yang sangat cerdas dan pintar serta penuh dengan kemuliaan

Rayyan : Tampan, Penuh

Dzaki : Cerdas; Pandai

Makarim : Kemuliaan

19. Roid Akhlan Wirawan : Pria yang gagah perkasa, selalu diberikan keselamatan dalam hidupnya dan mampu menjadi pemimpin yg bijaksana.

Roid : Pemimpin

Akhlan : Keselamatan

Wirawan : Pahlawan Gagah Perkasa

Baca Juga: Gagah dan Perksa, Ini 30 Nama Bayi Laki-laki Terbaik Agama Hindu dan Cocok untuk Si Kecil! Moms Tertarik?

Baca Juga: Waspada! Ini 30 Nama Bayi Dilarang dalam Islam Gegara Artinya Buruk, Jangan Sampai Diberikan untuk Si Kecil Ya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: