Menu

Penelitian: Selingkuh Bisa Jadi Candu, Ini Empat Alasannya

20 Mei 2021 06:10 WIB
Penelitian: Selingkuh Bisa Jadi Candu, Ini Empat Alasannya

Ilustrasi Perselingkuhan (iStock/Edited by HerStory)

Fakta keempat

Pada intinya, hasil dari studi ini menggarisbawahi bahwa perselingkuhan memiliki efek psikologis baik dari pelaku maupun korban secara tidak langsung. 

Hal yang paling mengkhawatirkan adalah selingkuh bisa menjadi sebuah kebiasaan yang membahayakan jika tidak dikendalikan dari diri sendiri.

Baca Juga: Survei Ungkap Alasan Selingkuh yang Jadi Faktor Utama Penyebab Hubungan Hancur, Jangan Kaget Lihat Hasilnya!

Baca Juga: Ira Nandha Diserang Netter Usai Bongkar Aksi Selingkuh Elmer, Doa Sebelum Nikah Banjir Kritik: Pantes Diselingkuhin...

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: