Menu

Nggak Cuma Orang Tua, Bayi Juga Perlu Skincare! Ini 3 Rekomendasi Produk yang Bisa Rawat Wajah Sensitif Bayi

21 Mei 2021 22:45 WIB
Nggak Cuma Orang Tua, Bayi Juga Perlu Skincare! Ini 3 Rekomendasi Produk yang Bisa Rawat Wajah Sensitif Bayi

Ilustrasi bayi memakai baby oil (shutterstock/Edited by HerStory)

HerStory, Jakarta —

Ketika baru lahir, bayi memiliki kulit yang sensitif. Dengan begitu, kulit bayi sangat rentan mengalami iritasi jika tak dirawat secara ekstra.

Kesensitifan kulit bayi membuat para ibu harus lebih memperhatikan perawatan kulitnya. Jika bingung mulai dari yang mana, berikut ini HerStory rangkum 3 rekomendasi produk perawatan kulit bayi:

1. Johnson's Milk + Rice Baby Lotion

Kulit bayi sangat mudah kering. Kondisi itu akan meningkatkan risiko anak mengalami iritasi. Oleh sebab itu, ibu perlu mengoleskan lotion ke tubuh bayi. Hal itu berguna untuk bantu menyehatkan kulit bayi dengan kelembapan selama 24 jam.

Johnson's Milk + Rice Baby Lotion memiliki pH seimbang. Tak hanya itu, produk ini juga terbukti Hypoallergenic, telah teruji oleh dermatologi. Produk ini bisa menyehatkan kulit bayi karena dilengkapi dengan protein susu, ekstrak beras, multivitamin dan mineral.

Baca Juga: Jagonya Hempas Kulit Kusam, Ini Manfaat Skincare dengan Kandungan Susu yang Bisa Kamu Coba! Beneran Ampuh Gak Sih?

Baca Juga: Gak Cuma Tubuh yang Perlu Self-healing, Ini Rangkaian Skincare Holistik Terbaru, Xtracare: Ionic Skincare System Pertama di Dunia! Mau Coba?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Oleh: Nada Saffana