Menu

Ini Pentingnya Belajar Artificial Intelligence bagi Anak!

07 Juni 2021 14:45 WIB
Ini Pentingnya Belajar Artificial Intelligence bagi Anak!

Ilustrasi Anak Sedang Menonton (Pinterest/Chaisplay)

HerStory, Bandung —

Di era perkembangan teknologi saat ini, anak dikelilingi oleh banyak kecerdasan buatan ketika mereka tumbuh.

Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan merupakan simulasi dari kecerdasan yang dimiliki oleh manusia yang dimodelkan dalam mesin dan diprogram agar mesin teersebut dapat berpikir seperti manusia.

Ternyata, Moms, mempelajari Artificial Intelligence atau kecerdasan buatan penting dipelajari anak agar mereka dapat mengetahui cara kerja dari setiap kecerdasan buatan yang digunakan.

Berikut beberapa alasan pentingnya mempelajari Artificial Intelligence bagi anak:

1. Membantu anak dalam menciptakan keterampilan berpikir dan kreativitas

2. Membantu anak dalam mememcahkan masalah dengan cara yang lebih mudah

3. Membantu meningkatkan rasa ingin tahu anak

4. Memiliki peluang pekerjaan yang besar di masa depan

5. Melatih kesabaran anak

6. Mengajarkan anak untuk tidak takut gagal dan terus mencoba lagi hingga mendapat hasil yang diinginkan

7. Membantu anak menjadi pemimpin di masa depan

8. Membuat pola pikir anak seperti ilmuwan atau penelitia yang akan dibutuhkan di masa mendatang

9. Memberi energi pada anak untuk terus belajar

10. Mengajarkan anak bahwa tidak ada hal yang terbaik dan terburuk di dunia ini

Itu dia, Moms, beberapa alasan penting bagi anakn untuk mempeljarai Artificial Intelligence sejak dini. 

Baca Juga: Plaza Indonesia Hadirkan Wellness Festival, Cocok Buat Kamu yang Butuh Keseimbangan Dalam Hidup

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan