Menu

Wah, Ternyata Inilah Waktu Terbaik Berhubungan Intim Sesuai Umur! Siap untuk Mencoba?

21 Juli 2021 21:30 WIB
Wah, Ternyata Inilah Waktu Terbaik Berhubungan Intim Sesuai Umur! Siap untuk Mencoba?

Ilustrasi berhubungan intim. (Pinterest/Freepik)

Pukul 08.20

Melakukan hubungan seksual pada pukul 08.20 cocok untuk pasangan dengan usia 30-an tahun. Hal tersebut dikarenakan adanya pergeseran jam biologis yang membuat orang usia 30-an bangun lebih pagi dari mereka yang berusia 20-an.

Menurut Kelly, pada pukul tersebut pancaran sinar matahari pagi begitu baik, sehingga dapat merangsang hipotalamus. Inilah yang membuat testosteron pada pria dan progesteron serta estrogen pada wanita memuncak di pagi hari

Pukul 22.20

Bercinta pada pukul 22.20 cocok dilakukan untuk pasangan yang berusia 40-an tahun. Hal ini terjadi karena perubahan fisik yang membuat seseorang enggak bergairah untuk bercinta.

Kelly merekomendasikan pasangan usia 40-an tahun bercinta di pukul 22.20 karena pada jam tersebut seseorang sudah lebih rileks dan otak mulai memproduksi oksitosin (hormon kebahagiaan).

Baca Juga: Bikin Heboh Dunia! Pasutri Asal Malaysia Habiskan Rp5,6 Miliar untuk Baju Lebaran, Seperti Apa Sih Modelnya?

Baca Juga: Mengenal Istilah Frustasi Seksual, Kondisi Saat Seseorang Tak Bisa Memuaskan Gairahnya, Moms Sudah Tahu Belum?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan