Menu

Nia Ramadhani VS Nikita Mirzani Pasang Harga Endorse Selangit, Lebih Fantastis Siapa?

28 Juli 2021 11:50 WIB
Nia Ramadhani VS Nikita Mirzani Pasang Harga Endorse Selangit, Lebih Fantastis Siapa?

Nia Ramadhani dan Nikita Mirzani (Instagram/Edited by HerStory)

Meskipun begitu, Nikita Mirzani mematok harga endorse dengan jumlah fantastis. Unggahan Instagram Story dan Instagram Feed dihargai berbeda.

“Kalau posting Instagram, kalau foto di story yang 24 jam hilang, di bawah Rp10 (juta). Kalau video di atas Rp15 (juta). Kalau di feed itu, foto, di angka Rp25-an (juta)," kata Nikita Mirzani pada Kamis (24/9/2020).

Ia sadar bahwa harga yang dipatoknya itu mahal. Meskipun begitu, Nikita Mirzani bertanggung jawab memberi gaji untuk orang sekitarnya.

“Mungkin gua termasuk endorse artis yang lumayan mahal. Kalau enggak, gue enggak mungkin menyejahterakan orang-orang yang bekerja sama gue,” kata Nikita Mirzani.

Dilansir dari Kabar Lumajang, ia memberi gaji manajernya sebesar Rp200 juta. Gak heran kalau tarif endorse yang ditetapkannya juga besar.

Baca Juga: Masih Berseteru, Nikita Mirzani Terang-terangan Menyindir Fitri Salhuteru

Baca Juga: Dengan Lapang Dada, Nikita Mirzani Maafkan Lolly Sebut Sang Anak Kini Kecewa Sudah Bela Keluarga Vadel Badjideh Mati-matian!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan