Menu

Moms Jangan Lagi Ya Melakukan 4 Hal Ini Ketika Mengasuh Si Kecil, Nanti...

30 Agustus 2021 19:00 WIB
Moms Jangan Lagi Ya Melakukan 4 Hal Ini Ketika Mengasuh Si Kecil, Nanti...

Ibu dan anak tengah bermain bersama. (Pinterest/Freepik)

2. Hindari Penggunaan Kata 'Jangan' dan 'Berhenti'

Ketika anak melakukan hal sesuatu yang menyeleweng atau menangis terus menerus, ada baiknya Moms mengganti kata 'berhenti' dengan menanyakan penyebab ia melakukan hal tersebut. Sebab anak justru akan menggunakan kata itu sebagai senjata karena orang tua tak mengerti apa yang ia rasakan. 

Moms juga sebaiknya menghindari kata 'jangan' untuk mengontrol dan mendisiplinkan anak. Lantaran anak yang terlalu sering mendengarkan larangan justru membuatnya menjadi malas dan membangkang. 

3. Memanjakan Anak Secara Berlebihan

Menyayangi anak bukan serta merta membuatnya sangat dimanja ya, Moms. Sebab terlalu memanjakan anak justru dapat memberikan bumerang baginya di masa depan. Kelak ia akan menjadi pribadi yang sulit mandiri dan selalu bergantung pada orang lain.

Bukan cuma itu, anak yang dimanja secara berlebihan juga dapat berdampak pada emosionalnya. Dimana ia akan kesulitan mengontrol emosi sehingga mudah marah dan kesal saat keinginannya tak tercapai. 

4. Menakut-nakuti Anak

Bukannya menjadi pribadi yang disiplin, anak justru dapat menjadi pribadi penakut bahkan dalam hal melakukan berbagai macam kegiatan baru. 

Baca Juga: Bisa Hambat Perkembangan Anak, Ini Gaya Parenting yang Sebaiknya Tak Dilakukan Moms dan Dads, Apa Ya?

Baca Juga: Menyadari Pentingnya Parenting dengan Kearifan Lokal, Krista Endinda Hadirkan Buku ‘Induk Macan’, Moms Harus Tahu Nih!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: