Menu

Catat! 5 Kalimat Berbahaya yang Jangan Sampai Terlontar ke Anak Perempuan

10 September 2021 14:15 WIB
Catat! 5 Kalimat Berbahaya yang Jangan Sampai Terlontar ke Anak Perempuan

Potret seorang ibu tengah memeluk dan mencium anak perempuannya. (Pinterest/freepik)

4. "Gak usah sekolah tinggi-tinggi, ntar susah dapet jodoh lho."

Setiap orang memiliki hak untuk menuntut ilmu sampai akhir hayat. Anak perempuan cerdas tentu akan memiliki pendamping yang sepadan dengan dirinya. Anak perempuan pun berhak memiliki cita-cita dan meraihnya. 

5. "Halah cuman disuit-suitin sama disapa doang gausah baper."

Catcalling sejatinya merupakan tindakan pelecehan seksual meski hanya melalui ucapan. Orang tua tentunya tak ingin dong hal tersebut terjadi pada anaknya? Justru saat ini lebih penting untuk membekalinya dengan kemampuan bela diri karena hal tersebut tak bisa dijadikan sebagai sesuatu hal yang wajar. 

Baca Juga: Bisa Hambat Perkembangan Anak, Ini Gaya Parenting yang Sebaiknya Tak Dilakukan Moms dan Dads, Apa Ya?

Baca Juga: Menyadari Pentingnya Parenting dengan Kearifan Lokal, Krista Endinda Hadirkan Buku ‘Induk Macan’, Moms Harus Tahu Nih!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: