Menu

Yuni Shara Blak-blakan Ngaku Dilarang Anak Pacari Berondong, Trauma Sama Raffi Ahmad?

20 September 2021 21:10 WIB
Yuni Shara Blak-blakan Ngaku Dilarang Anak Pacari Berondong, Trauma Sama Raffi Ahmad?

Raffi Ahmad dan Yuni Shara (merdeka.com)

"Kalau boleh, seumur hidup bunda kayaknya nggak boleh (cari pendamping)," jawab Yuni becanda.

Ia pun mengungkapkan harus izin ke anaknya apabila punya pacar.

"Waktu itu pernah pacaran tapi saya backstreet karena takut izin. Kalau dulu takut sama mama ya, sekarang saya takut sama anak-anak. Dan kayaknya harus approve dari mereka," ungkap Yuni.

Wanita 49 tahun itu mengatakan kini ia tak punya pacar. Meski posesif, tapi kedua putranya hanya meminta Yuni tak pacaran dengan pria berondong.

"So far memang nggak ada (pacar). 'Bunda nggak ada temen gini-gini..'. 'Saya nggak pernah larang kamu lho Bun, gini gini... tapi jangan yang muda'," kata Yuni mengungkapkan syarat dari sang putra.

Lantas Rian Ibram menyinggung soal trauma. Sontak Yuni langsung menampik trauma pernah pacaran dengan berondong.

"Emang kenapa? Ada trauma dengan yang muda?" tanya Rian.

"Mungkin dipikir ibunya kan... 'kamu kan udah tua ya jadi kamu bisa cari yang lebih tua lagi,'," ungkap Yuni.

Baca Juga: Gaet Utusan Presiden, Menpar Widiyanti Bahas Program Pariwisata Generasi Muda Bareng Raffi Ahmad dan Nagita Slavina

Baca Juga: Raffi Ahmad dan Rudi Salim Bagikan Ratusan Burger Carl's Jr ke Panti Asuhan untuk Rayakan Jumat Berkah

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Witri Nasuha

Artikel Pilihan