Menu

Dahsyat! Ini 7 Manfaat Air Rebusan Daun Jeruk Nipis dan Cara Gampang Mengolahnya, Cobain Deh!

26 September 2021 19:35 WIB
Dahsyat! Ini 7 Manfaat Air Rebusan Daun Jeruk Nipis dan Cara Gampang Mengolahnya, Cobain Deh!

Daun jeruk. (GenPI.co/Edited by HerStory)

Berikut ini beberapa manfaat dahsyat mengonsumsi air rebusan air rebusan daun jeruk nipis campur madu untuk kesehatan tubuh. Apa saja? Yuk, simak baik-baik, ya!

Anti-Peradangan

Sakit tenggorokan atau demam menjadi beberapa jenis penyakit lain yang bisa diatasi dengan air rebusan daun jeruk nipis. Daun ini bisa digunakan untuk mengurangi rasa sakit dan menyembuhkan peradangan yang bekerja secara efektif di dalam tubuh.

Kamu bisa coba untuk menambahkannya dengan madu dan diminum selagi hangat secara teratur 1 hingga 2 kali sehari selama sedang sakit.

Memiliki Fungsi Antibiotik

Fungsi antibiotik berguna untuk mencegah penyakit masuk ke dalam tubuh. Ketika sakit dan sistem kekebalan tubuh sedang menurun, maka sebaiknya jangan terburu buru mengonsumsi obat antibiotik. Akan lebih baik jika mengonsumsi air rebusan daun jeruk nipis yang bisa melindungi tubuh dari bakteri atau virus.

Menyembuhkan Flu

Air rebusan daun jeruk nipis juga bisa membantu mengatasi sakit flu. Jika mengalami influenza yang parah, daun jeruk nipis ini juga bisa dikonsumsi untuk mengalahkan virus penyebab flu.

Daun ini bisa menyerang influenza dengan cara memproduksi plasma darah putih sebagai kekebalan tubuh alami, sehingga tidak hanya flu yang bisa disembuhkan tapi baik digunakan sebagai solusi batuk.

Baca Juga: Gak Cuma Jadi Penyedap Masakan, Ternyata Daun Jeruk Purut Punya Banyak Manfaat, Bisa Atasi Rambut Rontok hingga Meringankan Peradangan!

Baca Juga: Susah Membedakan? Ini Perbedaan Daun Salam Vs Daun Jeruk, Bentuknya...

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di GenPI

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan GenPI. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Tasha Rainita