Menu

Perlu Dicurigai, Kalau Suami Melakukan 3 Hal Ini Berarti Dia Selingkuh Lho, Hati-hati!

27 September 2021 19:45 WIB
Perlu Dicurigai, Kalau Suami Melakukan 3 Hal Ini Berarti Dia Selingkuh Lho, Hati-hati!

Ilustrasi pasangan yang kesulitan saat menjalani pernikahan. (Pinterest/Freepik)

Sering mengkritik kamu

Pasangan yang menduakanmu pasti enggak akan segan-segan mengutarakan hal yang dia enggak suka tentang dirimu. Dia akan mengkritik secara terang-terangan di depanmu.

Dia akan mengkritik semua yang kamu lakukan, apa yang kamu pakai, dan apa yang kamu pikirkan. Dia seolah enggak peduli dengan ucapannya yang bisa melukai hatimu.

Berpakaian rapi

Jika biasanya dia cuek dengan penampilan, kemudian dia terlihat sangat memerhatikan apa yang dia kenakan, berarti kamu perlu mencurigainya.

Penampilan yang rapi dan enggak seperti biasanya itu bisa menjadi tanda dia ingin membuat wanita lain terkesan alias selingkuh di belakangmu.

Nah, itulah beberapa hal yang ditunjukkan pria kalau dia sedang selingkuh. Peka ya, Beauty!

Baca Juga: Bikin Heboh Dunia! Pasutri Asal Malaysia Habiskan Rp5,6 Miliar untuk Baju Lebaran, Seperti Apa Sih Modelnya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di GenPI

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan GenPI. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Tasha Rainita

Artikel Pilihan