Menu

Sering Disepelekan, Ini 6 Ciri Kalau Ternyata Kamu Menderita Kolesterol

22 Oktober 2021 12:00 WIB
Sering Disepelekan, Ini 6 Ciri Kalau Ternyata Kamu Menderita Kolesterol

Ilustrasi nyeri leher saat WFH. (Pinterest/Freepik)

HerStory, Bandung —

Gejala kolesterol sering kali datang dengan gejala yang dianggap penyakit biasa. Misalnya, sering mengantuk tiba-tiba. Gejala ini sebenarnya sering disepelekand an banyak orang tidak menyadari bahwa hal tersebut adalah gejala kolesterol.

Kolesterol sendiri bisa membantu tubuh memproduksi vitamin D, sejumlah hormon, dan asam empedu untuk mencerna lemak. 

Kolesterol dalam kadar yang sesuai sebenarnya dibutuhkan oleh tubuh dalam membantu membangun sel-sel baru agar tubuh bisa tetap berfungsi secara normal. Selain dari itu, kolesterol juga dibutuhkan untuk proses pencernaan, produksi hormon, dan membentuk vitamin D. 

Jika kadar kolesterol terlalu tinggi, maka hal tersebut berbahaya bagi tubuh karena akan menyebabkan berbagai penyakit dan komplikasi.

Kolesterol dalam tubuh bisa dideteksi dengan pemeriksaan darah sederhana, hal ini bisa dilakukan setelah berpuasa 10 hingga 12 jam. Pada dasarnya, kolesterol dibutuhkan tubuh sebagai sumber energi maupun pembentukan hormon.

Baca Juga: Kolesterol Minggat Cuma Gegara Bahan Herbal Ini, Yakin Gak Mau Coba Moms?

Baca Juga: 5 Rekomendasi dari Ahli Untuk Turunkan Kolesterol Tanpa Obat-obatan

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan