Menu

4 Bahaya Minum Teh bagi Bayi, Jangan Coba-coba ya Moms

26 Oktober 2021 13:25 WIB
4 Bahaya Minum Teh bagi Bayi, Jangan Coba-coba ya Moms

Teh Hitam. (pinterest/freepik)

2. Dehidrasi dan Maag

Penting untuk diketahui bahwasanny teh juga mengandung kafein yang mana bisa memicu tubuh menjadi dehidrasi karena membuat tubuh menjadi sering kencing,. 

Selain bisa membuat anak dehidrasi, terlalu sering kencing juga berdampak pada menurunya kadar kalium dan elektrolit natrium pada tubuhnya. Serta memicu sakit maag lantaran adanya peningkatan asam lambung. 

3. Gangguan Tidur

Kafein pada teh bisa membuat anak menjadi susah tidur lantaran kafein tersebut dapat memicu kecemasan. Padahal, anak-anak sangat membutuhkan waktu istirahat yang cukup dan berkualitas demi tumbuh kembangnya. 

4. Obesitas

Ya, membiarkan anak sering minum teh manis sama saja dengan kita membiarkan anak kelak mengalami obesitas. Hal ini dikarenakan teh manis tersebut mengandung tinggi gula dan berisiko tingkatkan diabetes. 

Baca Juga: Minum Teh Bisa Jadi Aktivitas Menyenangkan dan Menguntungkan, Kok Bisa?

Baca Juga: Gak Setenang Kelihatannya, Benarkah Arti Mimpi Minum Teh Bisa Bernasib Buruk?! Kamu Pernah Alami Gak Beauty?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan