Menu

Nyesel Baru Tahu! Ternyata Ini Rahasia Agar Rumah Tetap Segar dan Harum

24 November 2021 08:30 WIB
Nyesel Baru Tahu! Ternyata Ini Rahasia Agar Rumah Tetap Segar dan Harum

Ilustrasi rumah. (Unsplash/Kara Eads)

HerStory, Jakarta —

Ternyata, membuat rumah nyaman itu bukan hanya dilihat dari segi dekorasinya saja lho, Moms! Biasanya, faktor kenyamanan juga didukung dari suasana rumah tersebut.

Nah, biasanya salah satu alasan yang membuat anggota keluarga merasa nyaman adalah rumah yang mempunyai aroma bersih, segar dan wangi.

Dan ternyata ada banyak cara untuk membuat aroma rumah menjadi wangi dan segar, namun yang akan dibahas kali ini bukan urusan memilih pewangi ruangan buatan pabrik ya, Moms.

Dilansir dari Dewiku.com berikut ini adalah ulasan tentang cara membuat rumah beraroma segar walaupun tanpa pewangi ruangan. Simak tipsnya di bawah ini yuk.

Pucuk pohon cemara

Salah satu bahan alam yang bisa memberikan aroma segar adalah pucuk pohon cemara. Wangi pucuk pohon cemara yang sudah mengering bisa kamu jadikan inspirasi untuk membawa aroma segar ke dalam rumahmu, Moms.

Caranya cukup mudah, kumpulkan pucuk pohon cemara yang sudah mengering dan masukkan kedalam sebuah wadah kemudian tambahkan minyak essensial favoritmu. Gampang kan? Kamu bisa meletakkan pewangi alami buatanmu di sudut ruangan dan nikmati aroma segarnya setiap saat.

Lavender kering

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Dewiku.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Dewiku.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza