Menu

Moms, Ibu Rumah Tangga Gak Melulu Beberes Rumah Lho, Ini 4 Hal yang Perlu Kamu Syukuri

02 Desember 2021 11:40 WIB
Moms, Ibu Rumah Tangga Gak Melulu Beberes Rumah Lho, Ini 4 Hal yang Perlu Kamu Syukuri

Anak laki-laki, ibu, dan anak perempuan. (Pinterest/Freepik)

HerStory, Jakarta —

Menjadi apapun didalam hidup adalah pilihan dan hak setiap orang. Hal yang harus diperhatikan adalah kesungguhan dan ketulusan dalam menjalaninya. Contohnya seperti ibu rumah tangga yang selalu dianggap remeh oleh orang lain padahal itu merupakan pekerjaan yang sulit lho.

Para wanita yang menjadi ibu rumah tangga juga sebenarnya mudah kok untuk memilih, mau kerja ya tinggal pilih kerja, kalau mau jadi pengusaha ya tinggal memulai usaha ya kan, Moms? Tapi ia memilih untuk menjadi ibu rumah tangga dan fokus pada keluarganya.

Berikut ini 4 Poin yang mengharuskanmu bangga sekaligus bersyukur telah memilih menjadi ibu rumah tangga

1. Dekat dengan keluarga

Menjadi ibu rumah tangga membuat kita bisa sepenuhnya mengasuh dan mengasah anak. Kitalah yang membersamai dan mendidik si kecil tumbuh dan berkembang. Dengan begitu, si kecil akan merasa tenang dan gak kekurangan kasih sayang. 

Kita juga bisa sepenuhnya memperhatikan suami dan orangtua karena gak terhalang jarak dan waktu. Kebersamaan adalah hal utama yang harus disyukuri.

2. Serba bisa

Baca Juga: 5 Trik Seputar Rumah Tangga yang Bisa Bikin Urusan Dapur Moms Mulus, Salah Satunya Soal Penyimpanan Bumbu agar Awet!

Baca Juga: 5 Tips Dapur yang Bakal Berguna untuk Beauty saat Memulai Rumah Tangga, Salah Satunya Cara Atasi Masakan Asin!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza

Artikel Pilihan