Menu

Cek Mitos Soal Keperawanan Wanita, Benarkah Darah Keluar Saat Pertama Kali Berhubungan Intim?

15 Desember 2021 11:00 WIB
Cek Mitos Soal Keperawanan Wanita, Benarkah Darah Keluar Saat Pertama Kali Berhubungan Intim?

Ilustrasi menjaga kesehatan organ intim wanita. (unsplash/Timothy Meinberg)

HerStory, Medan —

Keperawanan seorang wanita kerap menjadi persoalan khususnya bagi pasangan yang baru menikah. Pasalnya, banyak yang menilai keperawanan berdasarkan keluarnya darah atau enggak saat melakukan hubungan intim.

Padahal gak semua wanita mengalami hal tersebut. Ada beberapa kasus di mana darah tak keluar saat melakukan hubungan intim.

Mitosnya, mengeluarkan darah saat berhubungan intim menandakan bahwa wanita masih perawan. Faktanya kondisi ini terjadi ketika selaput dara robek saat terjadi penetrasi.

Padahal selaput dara yang dimiliki kebanyakan wanita sudah berlubang. Dengan begitu sarah menstruasi dapat keluar.

Seseorang dengan selaput dara yang tertutup sempurna memiliki gangguan selaput dara imperforate. Kondisi ini harus mendapatkan penanganan khusus berupa operasi.

Baca Juga: Moms Harus Tahu, Ini Deretan Faktor yang Mempengaruhi Mr P PakSu, Apa Saja Ya?

Baca Juga: Dads Dijamin Gak Butuh Lagi Tisu Magic, Ini Lho 7 Hal yang Bisa Atasi Mr P Loyo saat Hubungan Intim

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan