Menu

Pasanganmu Suka Curigaan? Gini Lho Moms Cara Tanggepinnya!

31 Desember 2021 21:35 WIB
Pasanganmu Suka Curigaan? Gini Lho Moms Cara Tanggepinnya!

Ilustrasi wanita mencurigai pasangan sedang jajan prostitusi lewat media sosial. (theghanareport.com/Edited By HerStory)

Jika sikap pasangan kamu yang terlalu curiga dirasa sangat menjengkelkan dan membuat kamu merasa 'tercekik' dalam hubungan, cobalah meminta waktu sendiri. Sebetulnya, dalam hubungan yang sehat, ruang pribadi sangat diperlukan. Setiap manusia membutuhkan ruang pribadi bagi dirinya sendiri yang agar bisa mengambil keputusan-keputusan yang bebas dari tekanan orang lain. Seperti yang disebutkan, memiliki rasa curiga terhadap pasangan adalah hal yang biasa. Namun jika kamu berlebihan, hubungan kamu dengan pasangan yang akan dipertaruhkan.

Nah, jika pasangan kamu selalu curiga. Kamu bisa melakukan tiga cara seperti di atas, agar hubungan kamu dengan pasangan tetap sehat dan langgeng. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Dijamin Hubungan Bakal Langgeng dan Harmonis, Ini 5 Cara Membangun Kepercayaan dalam Hubungan! Nomor 1 Kuncinya Sih!

Baca Juga: Terlalu Percaya dan Terbuka, Ini 4 Zodiak yang 'Enteng' Banget Berikan Kesempatan Kedua! Ada Kamu?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza

Artikel Pilihan