Menu

Ini Sederet Makanan yang Bisa Jadi Pemicu Melejitnya Kadar Gula Darah, Jangan Coba-coba Ya!

24 Januari 2022 07:03 WIB
Ini Sederet Makanan yang Bisa Jadi Pemicu Melejitnya Kadar Gula Darah, Jangan Coba-coba Ya!

Ilustrasi seorang wanita memeriksakan kadar gula darahnya. (Pinterest/LIVESTRONG.COM)

Makanan berkarbohidrat

Para penderita diabetes juga harus mengurangi konsumsi makanan yang berbahan dasar karbohidrat. Pasalnya, elemen gula yang terkandung di dalamnya dapat lebih cepat terserap dan memicu lonjakan gula darah.

Kue

Kue memang sering kali menarik perhatian karena rasanya yang enak dan bentuknya yang unik. Namun, kue bisa menjadi ancaman berbahaya untukmu.

Kandungan gula yang cukup tinggi bisa membuat kue sangat cepat memicu lonjakan gula darah dalam tubuh. Makanya, kue perlu dihindari oleh si diabetesi.

Nah, itulah beberapa makanan yangg perlu dihindari oleh penderita diabetes. Jangan coba-coba, ya!

Baca Juga: Tiati Moms, Meski Enak 3 Makanan Ini Bisa Jadi Bahaya Saat Dikonsumsi Anak Secara Berlebihan, Salah satunya Selai Kacang!

Baca Juga: Alamak! Disebut Jadi Pemicu Diabetes dan Kanker, Benarkah Telur Dadar Gak Baik untuk Kesehatan, Mitos atau Fakta Nih?!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: