Menu

5 Ladang Bisnis Milik Suami Krisdayanti: Dulu Pedagang Tahu Keliling, Kini Jadi Pengusaha Kelas Kakap!

28 Januari 2022 13:50 WIB
5 Ladang Bisnis Milik Suami Krisdayanti: Dulu Pedagang Tahu Keliling, Kini Jadi Pengusaha Kelas Kakap!

Krisdayanti dan Raul Lemos. (Instagram/krisdayantilemos)

Makobu Cake

Seperti kebanyakan artis lainnya, Raul Lemos dan Krisdyanti juga mengembangkan usaha kue kekinian. Pasutri ini membuka toko kue yang diberi nama Makobu Cake. Produk yang dijual di Mokobu Cake ada;ah kue dan oleh-oleh khas Malang, Jawa Timur yang merupakan kota kelahiran Krisdayanti.

Nah itu dia rentetan bisnis yang menjadi sumber kekayaan Raul Lemos.

Baca Juga: Raul Lemos Akui Sedih Tinggalkan Indonesia Sendirian, Kris Dayanti Balas dengan Selamat Tinggal: Biasanya Sih...

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Witri Nasuha

Artikel Pilihan