Menu

Capek dengan Penyakit Asam Urat? Hindari Hal Ini Kalau Gak Mau Kambuh

28 Januari 2022 22:45 WIB
Capek dengan Penyakit Asam Urat? Hindari Hal Ini Kalau Gak Mau Kambuh

Ilustrasi Sakit lutut akibat asam urat. (Pexels/Kindel Media)

Untuk menurunkan risiko penyakit asam urat, kamu dapat melakukan olahraga secara rutin dan teratur selama 30 menit selama lima hari dalam seminggu.

3. Hindari obesitas dan jaga berat badan ideal

Obesitas merupakan salah satu faktor risiko penyakit asam urat. Oleh sebab itu, kamu perlu menjaga berat badan tetap ideal dan sehat agar terhindar dari obesitas sebagai salah satu cara untuk mencegah asam urat.

Bila sudah kelebihan berat badan, sebaiknya upayakan untuk menurunkan berat badan hingga mencapai angka ideal.

Baca Juga: 8 Pantangan Makanan Sahur dan Berbuka bagi Penderita Asam Urat, Bukan Cuma Jeroan!

Baca Juga: Dokter Spesialis Penyakit Ungkap 4 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat saat Puasa, Jangan Mengandung Purin!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di GenPI

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan GenPI. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Sri Handari