Menu

Jangan Sampai Lupa, Beauty! Biasakan Mulai Hari dengan Air Putih Yuk, Rasakan Khasiat Luar Biasanya

09 Februari 2022 07:26 WIB
Jangan Sampai Lupa, Beauty! Biasakan Mulai Hari dengan Air Putih Yuk, Rasakan Khasiat Luar Biasanya

Ilustrasi minum air putih. (Freepik/Azerbaijan_stockers)

Membuat suasana hati menjadi lebih baik

Sebuah studi kecil tahun 2014 menemukan bahwa orang yang biasanya tak minum banyak air dan akhirnya minum air di pagi hari, mereka bisa merasakan peningkatan yang signifikan dalam suasana hati.

Hal tersebut juga akan dirasakan terutama ketika akan tidur atau bangun tidur, setelah meningkatkan asupan air mereka.

Jadi, mulailah pagi hari dengan air karena dapat membantu seseornag untuk memulai hari dengan suasana hati yang lebih baik.

Membantu menyegarkan kulit manusia

Air mineral bisa membantu mengembalikan tampilan dan nuansa kulit yang lebih sehat, lebih lembut, lebih lembab.

Delapan hingga 16 ons air dapat membantu mengembalikan kulit seseorang menjadi lebih terlihat cerah dan sehat.

Baca Juga: Gak Banyak yang Tahu, Ini Lho 5 Manfaat Minum Air Putih untuk Kecantikan

Baca Juga: Bikin Akhir Pekan Makin Semangat! Ini 4 Manfaat Bercinta Pagi Hari yang Gak Banyak Diketahui, Cuss Langsung Coba Besok Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Fajar

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Fajar. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza