Menu

Terlambat Menstruasi Ternyata Nggak Selalu karena Hamil, Ini 5 Kondisi Penyebabnya, Waspada Beauty!

12 Mei 2022 22:04 WIB
Terlambat Menstruasi Ternyata Nggak Selalu karena Hamil, Ini 5 Kondisi Penyebabnya, Waspada Beauty!

Ilustrasi menstruasi tak teratur. (Freepik/ViDIstudio)

3. Fluktasi berat badan

Setiap perubahan yang berat bisa mengubah siklus menstruasi bulanan, termasuk kelebihan berat badan.

4. Menyusui

Saat kamu menyusui cenderung akan mengalami menstruasi yang ringan dan jarang atau amenore. Hal yang wajar terjadi bila kamu terlambat atau nggak mengalami menstruasi selama fase menyusui.

5. Penyakit umum

Kondisi hormonal seperti sindrom ovarium polikistik atau gangguan tiroid bisa menyebabkan periode menstruasi terlambat.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Nasibah Azzahra

Artikel Pilihan