Menu

Penuh Kontroversi, Cari Tahu tentang Oral Sex Rimming yang Menjilat Bagian…

19 Mei 2022 13:30 WIB
Penuh Kontroversi, Cari Tahu tentang Oral Sex Rimming yang Menjilat Bagian…

Illustrasi oral seks

HerStory, Medan —

Rimming merupakan kegiatan oral sex yang mana dilakukan rangsangan melalui mulut di daerah sekitar organ intim. Namun, rimming memiliki istilah lain yaitu anilingus yang mana merangkang area anus menggunakan lidah.

Sebagian orang mendapatkan kepuasan seksual dari aktivitas ini. Namun, banyak kontroversi sebab rimming disebut dapat menyebabkan beberapa risiko buruk.

Nah, kira-kira apa saja risiko dari rimming? Salah satunya adalah adanya risiko penularan penyakit melalui faecal-oral sebab kotoran masuk ke mulut.

Ada beberapa penyakit yang mungkin ditularkan, yaitu:

  • Hepatitis A dan hepatitis E

  • Infeksi bakteri seperti salmonella, e. coli, shigella dan lainnya

  • Infeksi parasit

  • Infeksi seksual seperti herpes dan kutil

Jika ingin melakukan rimming, pastikan area anus sudah bersih, sebaiknya gunakan kondom area anus yang disebut dengan gental gem. Kumur dan bersihkan mulut sebelum dan setelah melakukan rimming.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.